PENERAPAN LEAN MANUFACTURING DI PERSUSAHAAN MIXUE

Authors

  • Siti Rifah Hasanati Universitas Islam Nusantara Author
  • Mila Marhamah Universitas Islam Nusantara Author
  • Widia Pebri Ashari Universitas Islam Nusantara Author
  • Siti Aisah Universitas Islam Nusantara Author
  • Indriani Siti Nurhalijah Universitas Islam Nusantara Author
  • Dame Kristinawaty Simamora Universitas Islam Nusantara Author
  • Nani Ernawati Universitas Islam Nusantara Author

DOI:

https://doi.org/10.62017/wanargi.v1i4.1632

Keywords:

Lean Manufacturing, Just-In-Time, efisiensi produksi, pemborosan, Mixue, profitabilitas

Abstract

Penelitian ini membahas penerapan Lean Manufacturing, khususnya metode Just-in-Time (JIT) dan 5S, di perusahaan Mixue, sebuah perusahaan yang bergerak di industri makanan dan minuman. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menganalisis bagaimana Lean Manufacturing dapat meningkatkan efisiensi operasional, mengurangi pemborosan, dan meningkatkan daya saing perusahaan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif, yang melibatkan wawancara, observasi, dan analisis dokumen.Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan Lean Manufacturing di Mixue Dalem Kaum berhasil meningkatkan efisiensi operasional dengan mengurangi persediaan berlebih dan waktu tunggu. Implementasi JIT memungkinkan perusahaan untuk memproduksi barang sesuai permintaan, sehingga mengurangi biaya penyimpanan dan meningkatkan responsivitas terhadap fluktuasi permintaan pasar. Selain itu, metode 5S yang diterapkan membantu menciptakan lingkungan kerja yang lebih teratur, bersih, dan efisien belum mencapai tingkat efektivitas yang optimal. Hal ini disebabkan oleh terbatasnya jumlah karyawan. Oleh karena itu, dapat diambil kesimpulan bahwa penerapan metode 5S di Mixue cabang Dalem Kaum belum sepenuhnya efektif.

Downloads

Published

2024-06-25

Issue

Section

Articles

How to Cite

Siti Rifah Hasanati, Mila Marhamah, Widia Pebri Ashari, Siti Aisah, Indriani Siti Nurhalijah, Dame Kristinawaty Simamora, & Nani Ernawati. (2024). PENERAPAN LEAN MANUFACTURING DI PERSUSAHAAN MIXUE. WANARGI : Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 1(4), 219-230. https://doi.org/10.62017/wanargi.v1i4.1632

Similar Articles

1-10 of 64

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

<< < 15 16 17 18 19 20 21 > >>