MENGANALISIS KONTRIBUSI PAJAK DALAM PEREKONOMIAN INDONESIA
DOI:
https://doi.org/10.62017/syariah.v1i3.1160Keywords:
Pajak, perekonomian, kontribusi, bangsa dan negaraAbstract
Pajak merupakan yang wajib dan memaksa untuk dibayar setiap warga negara sebagai bentuk kontribusi warga negara kepada pemerintah dan negara. Pajak seperti orang pribadi, pajak PBB dan pajak lainnya tentu semua dapat memberikan kontribusi bagi bangsa dalam perekonomian dan pembangunan Indonesia hari ini. Dalam penelitian ini, dengan tujuan mengetahui kontribusi bagi perekonomian Indonesia, dengan menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan teoritis dengan mengumpulkan materi dengan penelitian yang sudah dilakukan. Penelitian berikut dengan hasil bahwa pajak memang memberikan kontribusi bagi perekonomian Indonesia serta dapat digunakan untuk melanjutkan pembangunan Indonesia kedepan demi kebaikan bangsa Indonesia.